Bolt tensioning service merupakan suatu metode pengikatan atau pelepasan baut yang dilakukan dengan teknik hidrolic. Alat bolt tensioning atau tensioning tool digunakan dalam membantu aktivitas ini. Biasanya teknik ini dilakukan untuk mengikat atau melepaskan baut yang merekat pada benda  – benda besar seperti alat – alat atau mesin pabrik, migas dan sebagainya. Untuk dapat memberikan solusi nya hadir lah jasa hydraulic bolt tensioner.

Bagi Anda yang belum mengenal tentang bolt tensioning service, berikut kami akan bagikan untuk Anda informasi selengkapnya. So, let’s check these out!

Mengenal Jasa Dengan Alat Bolt Tensioning

Solusi pengikatan atau pelepasan baut dengan tenaga hydraulic yang didapatkan dari pompa oil yang memiliki tekanan tinggi dan menggerakkan suatu tool bekerja dikategorikan dalam pekerjaan dingin. Anda membutuhkan jasa ini hubungi tim Rental Bolting Indonesia.

Pengerjaan ketika dilakukan pengikatan atau pelepasan baut diupayakan semaksimal mungkin dengan proses yang tidak menimbulkan bahaya agar percikan api yang dihasilkan dari persentuhan metal dengan metal yang diakibatkan terjadinya pemukulan atau hantaman dari kegiatan ini dilakukan dengan metode manual memanfaatkan wrench.

Dalam prosesnya juga kita mengenal istilah tightening. Tightening ini juga menjadi prosedur tambahan yang  diperlukan untuk digunakan pada area industri migas, offshore, power plant, chemical plant, yang hanya bisa dilakukan dengan metode dan alat terukur tanpa bisa memanfaatkan tenaga manusia.

Selain itu juga masih ada banyak perusahaan besar yang memang membutuhkan kemampuan alat ini dalam pengencangan baut atau mur serta pelepasannya karena tidak bisa dilakukan memanfaatkan tenaga manusia. Layanan ini sudah tersedia di banyak tempat untuk saat ini dan sudah banyak perusahaan besar yang bekerjasama juga.

Semua aspeknya dilakukan oleh pemberi layanan dengan sedemikian rupa untuk menghindari terjadinya kebocoran akibat baut yang masih dalam kondisi kendor yang diakibatkan oleh torque atau tension yang tidak sesuai standar. Metode yang menggunakan alat hydraulic ini sangat penting dan harus dilakukan secara seksama tanpa ada kesalahan apapun dalam prosedurnya.

Itulah sekilas informasi mengenai jasa bolt tensioning service yang Anda perlu tahu dan pahami. Semoga menjadi informasi yang unik dan menginspirasi Anda.

Rate this post

1 comment on “Berkenalan Dengan Bolt Tensioning Service

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *